Rabu, 03 Februari 2016

Mawar merah untuk Adinda 1



Adinda adalah seorang anak peremuan yang sangat pemalu ,pendiam. saat ini ia menduduki kelas 2 SMA di kota kecil salatiga .Di sekolah termasuk anak yang sangat berprestasi ,memenangkan juara lomba cerdas cermat Matematika dan ilmu pengetahuan dalam 2 tahun berturut-turut.
Namun ada sisi  berbeda dari adinda...
Mami,papi ,dinda berangkat dulu ya
Ia sayang ,hati-hati dijalan (mami)
Setibanya di sekolah ..
Hai adinda, apa kabar ?gimana liburan loe? Kata “feli” teman sebangku adinda
Kabar aku baik-baik aja ,kemaren aku liburan ke jakarta,bali pulau dewata ,dan ke karimun  jawa
Hehe..
Ngapain aja loe kesana ? kata “Timy” yang tiba-tiba sudah berada disana
Liburan aku kemaran sangat menyenangkan ,aku nggak akan lupakan moment liburan kemaren .aku nggak akan menyerah ,aku jatuh cinta sama seorang pria yang sangat tampan sekali .parasnya yang begitu mempesona ..ahaaha bahagianya .( adinda tersenyum)
Ayo dong ceritain “cetus timy “yang semakin penasaran
Lalu datang Ryan dengan membawa sejuta pertanyaan ,”halah .paling dia nggak suka sama lo ,din”
Terus cowok itu dimana? Pernah ngabarin lo ngggak?
Lalu adinda hanya berdiam ,dan perlahan mulai cerita ke mereka....
Sebenarnya aku tidak melihat dengan jelas pria tersebut .saat itu aku lihat dia bersama temannya
Dan saat aku dirumah pak dul (pembantu keluarga adinda) memberiku surat “katanya dari seorang pria.dengan penasaran aku membuka surat tersebut.... (bersambung)

Tidak ada komentar:

Posting Komentar